pengertian dongeng




Dongengmerupakan bentuk sastra lama yang bercerita tentang suatu
kejadian yang luar biasa yang penuh khayalan (fiksi) yang dianggap
oleh masyarakatsuatu hal yang tidak benar-benar terjadi. [1]
[2]Dongeng merupakan bentuk cerita tradisionalatau cerita yang
disampaikan secara terun-temurun dari nenek moyang. [3]Dongeng
berfungsi untuk menyampaikan ajaran moral (mendidik), dan juga
menghibur.



Share this

Related Posts

There is no other posts in this category.